
BLACKPINK Hadiri Jamuan Makan Malam di Istana Buckingham Inggris, Dapat Pujian dari Raja Charles III
Selain itu, Raja Charles III juga menyoroti soft power dan budaya populer Korea dan Inggris. Hal tersebut mengacu pada sutradara, hiburan, dan musik terkenal dari kedua negara yang telah menggemparkan dunia. “Mungkin kreativitas artistiklah yang membawa perubahan paling dramatis pada posisi Korea dalam lanskap budaya Inggris,” katanya. “Korea telah menghubungkan Danny Boyle dengan Bong Joon-ho, James…