
Transplantasi Mulai Dipilih Pasien Penyakit Ginjal Kronik, Dokter Jabarkan Keunggulannya Dibanding Terapi Lain
Liputan6.com, Jakarta – Prevalensi penyakit ginjal kronik (PGK) di seluruh dunia terus meningkat setiap tahunnya. Dari kasus-kasus ini, banyak pasien sudah dinyatakan bahwa ginjalnya berada pada tingkat eternalisis atau sudah harus cuci darah. Dalam mengatasi penyakit ginjal kronik yang sudah memasuki tahap kronik lima atau parah, maka hanya ada tiga pilihan yakni: Transplantasi ginjal. Hemodialisis…