
Jenis Vaksin Booster untuk Anak Prasekolah, Manfaatnya Cegah Penyakit Difteri Hingga Polio
Liputan6.com, Jakarta – Vaksinasi pada anak tidak berhenti pada usia 9 bulan. Masih ada vaksinasi atau imunisasi untuk anak usia 18 bulan hingga lima tahun. Sayangnya, sosialisasi terkait pemberian vaksin yang dibutuhkan oleh anak usia prasekolah atau usia mulai dari 5 tahun masih perlu dilakukan. “Mungkin banyak informasi yang tidak sampai ke masyarakat. Jadi, akibatnya…